Mengartikan kata yang bergaris bawah dalam QS az-zalzalah
Indikator soal
Disajikan Q.S.
az-zalzalah , siswa dapat menentukan arti kata yang bergaris Bawah
Contoh Soal
يَوْمَئِذٍ يَصْدُرُ النَّاسُ أَشْتَاتًا
لِيُرَوْا أَعْمَالَهُمْ ,
makna lafaz yang bergaris bawah adalah ………
a.
Untuk diperlihatkan kepada
mereka balasan semua perbuatannya
b.
Sekecil apapun perbuatan
buruk akan mendapatkan balasan
c.
Dalam keadaan
bermacam-macam
d.
Mereka keluar dalam keadaan
berseri-seri
يَوْمَئِذٍ
تُحَدِّثُ أَخْبَارَهَا Arti kata yang bergaris
bawah pada ayat tersebut adalah …….
a. Beritanya
b. Perintahnya
c. Perbuatannya
d. Beban-bebannya
Salam Guru Madrasah
Semoga bisa membantu
Post a Comment