Kelestarian Alam dengan melestarikan Bumiku
Indikator soal
Siswa dapat menentukan makna bumi yang mati dalam hadis
riwayat At-Tirmizi dari Jabir bi Abdillah
Contoh soal PG
-
Berikut ini maksud “Bumi
yang mati” menurut dalam hadis riwayat At-Tirmizi dari Jabir bi Abdillah adalah
…….
a.
Lahan yang hasil
produksinya belum maksimal
b.
Tanah yang tidak memiliki
surat yang lengkap
c.
Tanah yang tidak memiliki
sertifikat dari pemerintah
d.
Lahan kering, tidak terawat
sehingga tidak menumbuhkan tanaman
Pembahasan
قال رسول الله ص.م مَنْ أَحْيى أَرْضًا مَيِّتَةً فَهِيَ لَهُ
Rasulullah Saw bersabda: "barangsiapa menghidupkan
bumi yang mati maka (bumi) itu menjadi miliknya." (HR. Tirmidzi)
Bumi yang mati pada hadits tersebut mempunyai beberapa
makna. Yaitu bumi yang kering, tidak berair sehingga gersang tidak menumbuhkan
tanaman. Dan bisa juga diartikan bumi yang tidak terawat sehingga tidak memberi
manfaat/ tidak produktif dan tidak bertuan.
Post a Comment